laman

nj

Minggu, 12 Desember 2010

Adobe Photoshop


Adobe Photoshop


Adobe Photoshop, atau biasa disebut Photoshop (PS), adalah perangkat lunak editor buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar, memanipulasi dan pembuatan efek. biasa nya PS ini banyak digunakan oleh fotografer, toko percetakan dan perusahaan iklan. PS sendiri terdapat banyak bermacam-macam versi, ada Photoshop CS (Creative Suite), Photoshop CS2, Photoshop CS3 , Photoshop CS4 dan Photoshop CS5.Photoshop bisa untuk Microsoft Windows, Mac OS X, dan Mac OS. Dan juga dapat digunakan oleh sistem operasi seperti Linux. Photoshop dibuat untuk menyunting gambar, memproduksi gambar, penyunting media, animasi, dan masih banyak lagi kegunaan nya.

Format File nya bisa berupa .png, .gif, .jpeg, dan lain-lain. Dan juga memiliki beberapa format file khas: PSD,PSB,PDD. Dan di PS sendiri terdapat tool, tool itu sendiri adalah alat yang dapat membantu pengguna dalam mengedit dapat menjadi gambar lebih hidup atau menarik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar